-->

Kata Bijak Dari Beberapa Tokoh Populer

Kata bijak dari tokoh populer akan membawa seseorang untuk lebih mengerti dan memahami sebuah kehidupan melalui makna dan arti yang dibawakan oleh kata-kata tersebut, sehingga seseorang akan bertumbuh semakin dewasa di dalam pengetahuan dan pengalaman. Maka dari itu artikel ini telah menuliskan beberapa kata bijak yang berasal dari tokoh populer di dalam bahasa Inggris dan artinya, untuk mengetahuinya dengan lebih lanjut silahkan di simak dengan yang telah tersaji di bawah ini.

Kata Bijak Dari Beberapa Tokoh Populer Hati dan pikiran haruslah ditanamkan sesuatu yang baik dan benar, hal-hal yang perlu ditanamkan adalah sebuah buah-buah hati dan pemikiran yang penuh nasehat dan didikan, agar di dalam keseharian kita memiliki pengetahuan dan bahan-bahan untuk pertimbangan untuk mengetahui mana yang baik dan yang jahat.  Maka dari itu artikel ini akan menuliskan buah-buah hati dan pikiran yang berasal dari beberapa kata bijak tokoh-tokoh populer, yang diantaranya adalah : Adolf Hitler Tere Liye Abdurrahman Wahid Agus Noor Mario Teguh Untuk mengetahui lebih lanjut dalam membaca kata-kata bijak dari tokoh-tokoh tersebut, silahkan di simak dengan sebagai berikut ini :  Kata Bijak Adolf Hitler Adolf Hitler merupakan seorang Politikus yang berasal dari Jerman dan lahir pada tahun 1889-1945. Berikut ini adalah kata bijak beliau : Patience means being ready to suffer. Artinya : Sabar berarti siap menderita.  Kata Bijak Tere Liye Tere Liye merupakan seorang Penulis yang berasal dari Indonesia. Berikut ini adalah kata bijak beliau : If we "don't give up easily," then we are very close to success. Because in this world, there are two people who are hard to beat: 1. a patient person; 2. people who don't give up easily. Artinya : Jika kita "tidak mudah menyerah", maka kita sudah dekat sekali dengan kesuksesan. Karena di dunia ini, ada dua orang yang susah sekali dikalahkan: 1. orang yang sabar; 2. orang yang tidak mudah menyerah.  Kata Bijak Abdurrahman Wahid Abdurrahman Wahid merupakan seorang Presiden ke-4 Indonesia yang lahir pada tahun 1940-2009. Berikut ini adalah kata bijak beliau : Patience is unlimited, if there is a limit, it means being impatient. Artinya : Sabar itu gak ada batasnya, kalau ada batasnya berarti gak sabar.  Kata Bijak Agus Noor Agus Noor merupakan seorang Sastrawan yang berasal dari Indonesia. Berikut ini adalah kata bijak beliau : I'll be your coffee. who are willing to settle as your pain; who patiently warms your sadness. Let my body smell, soothe your soul. Artinya : Aku akan menjadi kopimu, yang rela mengendap sebagai kepedihanmu; yang sabar menghangatkan kesedihanmu. Biarkan harum tubuhku, menenangkan jiwamu.  Kata Bijak Mario Teguh Mario Teguh merupakan seorang Motivator dan konsultan yang berasal dari Indonesia. Berikut ini adalah kata bijak beliau : All your best success, comes after the big disappointments that you face patiently. Artinya : Semua keberhasilan terbaik Anda, datang setelah kekecewaan besar yang Anda hadapi dengan sabar.   Nah itu dia bahasan dari kata bijak yang berasal dari tokoh populer, dari bahasan diatas bisa diketahui mengenai susunan kata-kata bijak akan memotivasi hati dan pikiran kita untuk tetap sabar dan membangkitkan semangat baru. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan dalam penulisan, terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"
Kata Bijak Dari Beberapa Tokoh Populer

Kata Bijak Dari Beberapa Tokoh Populer

Hati dan pikiran haruslah ditanamkan sesuatu yang baik dan benar, hal-hal yang perlu ditanamkan adalah sebuah buah-buah hati dan pemikiran yang penuh nasehat dan didikan, agar di dalam keseharian kita memiliki pengetahuan dan bahan-bahan untuk pertimbangan untuk mengetahui mana yang baik dan yang jahat.

Maka dari itu artikel ini akan menuliskan buah-buah hati dan pikiran yang berasal dari beberapa kata bijak tokoh-tokoh populer, yang diantaranya adalah :
  • Adolf Hitler
  • Tere Liye
  • Abdurrahman Wahid
  • Agus Noor
  • Mario Teguh
Untuk mengetahui lebih lanjut dalam membaca kata-kata bijak dari tokoh-tokoh tersebut, silahkan di simak dengan sebagai berikut ini :

Kata Bijak Adolf Hitler

Adolf Hitler merupakan seorang Politikus yang berasal dari Jerman dan lahir pada tahun 1889-1945. Berikut ini adalah kata bijak beliau :
Patience means being ready to suffer.
Artinya :
Sabar berarti siap menderita.

Kata Bijak Tere Liye

Tere Liye merupakan seorang Penulis yang berasal dari Indonesia. Berikut ini adalah kata bijak beliau :
If we "don't give up easily," then we are very close to success. Because in this world, there are two people who are hard to beat: 1. a patient person; 2. people who don't give up easily.
Artinya :
Jika kita "tidak mudah menyerah", maka kita sudah dekat sekali dengan kesuksesan. Karena di dunia ini, ada dua orang yang susah sekali dikalahkan: 1. orang yang sabar; 2. orang yang tidak mudah menyerah.

Kata Bijak Abdurrahman Wahid

Abdurrahman Wahid merupakan seorang Presiden ke-4 Indonesia yang lahir pada tahun 1940-2009. Berikut ini adalah kata bijak beliau :
Patience is unlimited, if there is a limit, it means being impatient.
Artinya :
Sabar itu gak ada batasnya, kalau ada batasnya berarti gak sabar.

Kata Bijak Agus Noor

Agus Noor merupakan seorang Sastrawan yang berasal dari Indonesia. Berikut ini adalah kata bijak beliau :
I'll be your coffee. who are willing to settle as your pain; who patiently warms your sadness. Let my body smell, soothe your soul.
Artinya :
Aku akan menjadi kopimu, yang rela mengendap sebagai kepedihanmu; yang sabar menghangatkan kesedihanmu. Biarkan harum tubuhku, menenangkan jiwamu.

Kata Bijak Mario Teguh

Mario Teguh merupakan seorang Motivator dan konsultan yang berasal dari Indonesia. Berikut ini adalah kata bijak beliau :
All your best success, comes after the big disappointments that you face patiently.
Artinya :
Semua keberhasilan terbaik Anda, datang setelah kekecewaan besar yang Anda hadapi dengan sabar.


Nah itu dia bahasan dari kata bijak yang berasal dari tokoh populer, dari bahasan diatas bisa diketahui mengenai susunan kata-kata bijak akan memotivasi hati dan pikiran kita untuk tetap sabar dan membangkitkan semangat baru. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan dalam penulisan, terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel