-->

Kata Bijak Tentang Kebenaran Dari Martin Luther

Kata bijak mengenai kebenaran akan membawa seseorang untuk lebih mengerti dan memahami sebuah kehidupan melalui makna dan arti yang dibawakan oleh kata-kata tersebut, sehingga seseorang akan bertumbuh semakin dewasa di dalam pengetahuan dan pengalaman. Maka dari itu artikel ini telah menuliskan beberapa kata bijak mengenai kebenaran di dalam bahasa Inggris dan artinya, untuk mengetahuinya dengan lebih lanjut silahkan di simak dengan yang telah tersaji di bawah ini.

Kata Bijak Tentang Kebenaran Dari Martin Luther Kata bijak adalah merupakan kata yang memiliki makna dan arti bagi pembacanya. Di artikel ini sudah tersedia kata-kata bijak dari tokoh Martin Luther. Martin Luther merupakan seorang Pastor yang berasak dari Jerman, yang lahir pada tahun 1483-1546.  Kata kata bijak dari Beliau akan membuka hati kita untuk selalu percaya kepada kebenaran dan kejujuran, sehingga kita akan melakukan segala sesuatu dengan penuh kebaikan. Dan terlebih kata-kata bijak juga akan menggugah gairah kita ke arah yang lebih baik dan bukan ke arah yang salah.  Nah untuk lebih lanjut dalam membaca kata-kata bijak yang berasal dari Beliau, silahkan di simak dengan sebagai berikut ini :  Kata Bijak Tentang Perkawinan Yang Baik Berikut ini adalah kata bijak yang berasal dari Martin Luther yang bertemakan perkawinan yang baik: There is no relationship, fellowship, or friendship that is more beautiful, more pleasant, than a good marriage. Artinya : Tidak ada hubungan, persekutuan, atau persahabatan yang lebih indah, lebih menyenangkan, selain perkawinan yang baik.  Kata Bijak Tentang Orang Kristen Berikut ini adalah kata bijak yang berasal dari Martin Luther yang bertemakan orang kristen : Christians are rare people on earth. Artinya : Orang Kristen adalah orang yang jarang ada di bumi.  Kata Bijak Mengenai Seorang Pelayan Yang Baik Berikut ini adalah kata bijak yang berasal dari Martin Luther yang memiliki tema seorang pelayan yang baik : A good servant is a real godsend, but truly this is a rare bird in the land. Artinya : Seorang pelayan yang baik adalah anugerah sejati, tetapi sesungguhnya ini adalah burung langka di negeri itu.  Kata Bijak Tentang Kebenaran Berikut ini adalah kata bijak yang berasal dari Martin Luther yang memiliki tema tentang kebenaran : There is no wisdom save in truth. Truth is everlasting, but our ideas about truth are changeable. Only a little of the first fruits of wisdom, only a few fragments of the boundless heights, breadths and depths of truth, have I been able to gather. Artinya : Tidak ada kebijaksanaan kecuali kebenaran. Kebenaran itu kekal, tetapi gagasan kita tentang kebenaran bisa berubah. Hanya sedikit dari buah kebijaksanaan pertama, hanya beberapa fragmen dari ketinggian, luas dan kedalaman kebenaran yang tak terbatas, yang bisa saya kumpulkan.  Nah itu dia bahasan dari kata bijak kebenaran yang berasal dari tokoh Martin Luther, dari bahasan di atas bisa diketahui mengenai beberapa kata-kata bijak dari tokoh Martin Luther yang memberikan makna baik bagi kita semua. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan dalam penulisan, terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"
Kata Bijak Tentang Kebenaran Dari Martin Luther

Kata Bijak Tentang Kebenaran Dari Martin Luther

Kata bijak adalah merupakan kata yang memiliki makna dan arti bagi pembacanya. Di artikel ini sudah tersedia kata-kata bijak dari tokoh Martin Luther. Martin Luther merupakan seorang Pastor yang berasak dari Jerman, yang lahir pada tahun 1483-1546.

Kata kata bijak dari Beliau akan membuka hati kita untuk selalu percaya kepada kebenaran dan kejujuran, sehingga kita akan melakukan segala sesuatu dengan penuh kebaikan. Dan terlebih kata-kata bijak juga akan menggugah gairah kita ke arah yang lebih baik dan bukan ke arah yang salah.

Nah untuk lebih lanjut dalam membaca kata-kata bijak yang berasal dari Beliau, silahkan di simak dengan sebagai berikut ini :

Kata Bijak Tentang Perkawinan Yang Baik

Berikut ini adalah kata bijak yang berasal dari Martin Luther yang bertemakan perkawinan yang baik:
There is no relationship, fellowship, or friendship that is more beautiful, more pleasant, than a good marriage.
Artinya :
Tidak ada hubungan, persekutuan, atau persahabatan yang lebih indah, lebih menyenangkan, selain perkawinan yang baik.

Kata Bijak Tentang Orang Kristen

Berikut ini adalah kata bijak yang berasal dari Martin Luther yang bertemakan orang kristen :
Christians are rare people on earth.
Artinya :
Orang Kristen adalah orang yang jarang ada di bumi.

Kata Bijak Mengenai Seorang Pelayan Yang Baik

Berikut ini adalah kata bijak yang berasal dari Martin Luther yang memiliki tema seorang pelayan yang baik :
A good servant is a real godsend, but truly this is a rare bird in the land.
Artinya :
Seorang pelayan yang baik adalah anugerah sejati, tetapi sesungguhnya ini adalah burung langka di negeri itu.

Kata Bijak Tentang Kebenaran

Berikut ini adalah kata bijak yang berasal dari Martin Luther yang memiliki tema tentang kebenaran :
There is no wisdom save in truth. Truth is everlasting, but our ideas about truth are changeable. Only a little of the first fruits of wisdom, only a few fragments of the boundless heights, breadths and depths of truth, have I been able to gather.
Artinya :
Tidak ada kebijaksanaan kecuali kebenaran. Kebenaran itu kekal, tetapi gagasan kita tentang kebenaran bisa berubah. Hanya sedikit dari buah kebijaksanaan pertama, hanya beberapa fragmen dari ketinggian, luas dan kedalaman kebenaran yang tak terbatas, yang bisa saya kumpulkan.

Nah itu dia bahasan dari kata bijak kebenaran yang berasal dari tokoh Martin Luther, dari bahasan di atas bisa diketahui mengenai beberapa kata-kata bijak dari tokoh Martin Luther yang memberikan makna baik bagi kita semua. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan dalam penulisan, terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel